Sabtu, 18 Agustus 2012

= Detak

DETAK

Jantung berdegup mau menuju kemana ?
Apakah hanya mau mengikuti emosi dan asumsi saja ?
Peluklah setiap detak jantung dengan pelangi nurani hati

Keindahan hati yang berlapis tidak terbatas nan penuh misteri
Menggali dan galilah dengan akal dan ilmu hingga ketemu

Ijinkan aku berbagi
Poles saja jantung hati dan tubuh kita dengan kata-kata indah
Karena jasad kita akan berbahagia dan nyaman karena keindahan itu
Selamat peduli kepada sesama serta menghormati diri sendiri.

by : wijanarko
18 Agustus 2012

Tidak ada komentar:

Posting Komentar